Cara Agar Artikel Blog Terdeteksi/Terindex di Mesin Pencari (google,bing,yahoo)

Agar Blog Terindex di Mesin Pencari

Sebenarnya saya ini baru belajar membuat blog, dan masih sangat jauh dari sempurna blog nya juga. Oleh karena itu setiap belajar tentang blog, saya akan buatkan artikel nya sesuai dengan pengalaman yang pernah saya alami. Disamping sebagai catatan saya sendiri, mudah - mudahan hasil pengalaman saya ini bisa bermanfaat bagi orang lain.

Begitu juga pada kesempatan ini, saya akan berbagi dan akan menuliskan pengalaman saya mengenai cara agar postingan/artikel yang telah kita buat terindex oleh mesin pencari seperti yahoo,google dll.

Karena itu merupakan syarat mutlak agar posting kita bisa terlihat oleh pembaca yang membutuhkan artikel. Makin bagus urutan terindexnya di mesin pencari, maka kesempatan untuk di baca oleh orang lain akan semakin besar. Secara otomatis pengunjung ke blog kita juga akan semakin bertambah,traffic.

Google
Agar postingan kita terindex di mesin pencari google webmaster-seach console, langsung saja klik link di bawah ini.
Setelah masuk webmaster google, masukan URL kita,terus klik captcha kemudian kirim permintaan. Tunggu beberapa waktu sampai ggoole menyetujui permintaan kita.
Bing dan Yahoo
Untuk di mesin pencari Bing, klik saja link di bawah ini


Proses nya sama dengan google, kita masukan URL artikel nya, kemudian tulis character/chaptcha nya lalu klik submit.
Seperti itu lah pengalaman yang pernah saya lakukan agar artikel kita bisa terindex di mesin pencari. Meskipun simpel artikel nya, mudah - mudahan ada manfaat nya.

,
Baca Juga

3 comments:

Sosial Media

Postingan Populer