Contoh Soal PAS Mata Pelajaran Informatika SMP Kelas 7 Beserta Jawaban Untuk Kurikulum Merdeka

 PILIHAN GANDA

1. Yang bukan merupakan bidang ilmu yang dipelajari dalam Informatika adalah....

A. Ilmu mengenai studi

B. Ilmu Prancangan

C. Pembuatan sistem komputansi

D. Pemasaran komputer

2. Ilmu yang berkaitan dengan pemodelan matematika dan penggunaan komputer untuk menyelesaikan masalah-masalah sains adalah pengertian dari....

A. Komputansi

B. Informatika

C. Komputer

D. Teknik Komputer

3. Komputansi adalah penghitungan dengan menggunakan komputer dalam matematika, penghitungan dengan menggunakan bilangan-bilangan berdasarkan urutan langkah yang diberikan. Merupakan pengertian komputansi menurut....

A. Wikipedia

B. Ensiklopedia

C. Kamus Besar Bahasa Indonesia

D. Buku Paket

4. Landasan berpikir untuk belajar Informatika dinamakan berpikir komputansi disebut juga....

A. thinking mode

B. computational thinking

C. reasoning

D. positif thinking 

5. Saat ini, manusia hidup diera digital yang sering disebut....

A. Society 5.0

B. Industri 4.0

C. Industri 5.0

D. Society 4.0

6. Karena masyarakat sekarang hidup di dunia fisik sekaligus di dunia maya atau siber saat melakukan kegiatan daring, maka disebut masyarakat....

A. Society 5.0

B. Industri 4.0

C. Industri 5.0

D. Society 4.0

7. Salah satu contoh dampak dari teknologi adalah kehilangan beberapa pekerjaan salah satu contoh pekerjaan yang digantikan oleh teknologi adalah....

A. Youtuber

B. Editor Video

C. Teller Bank

D. Pembuat Aplikasi

8. Yang bukan merupakan ciri-ciri dari Profil Pelajar Pancasila adalah....

A. Beriman, bertakwa kepada Tuhan YME, dan erakhlak mulia

B. Berkeinekaan global

C. Bergotong Royong

D. Berkemampuan Terhadap Komputer

9. Berikut adalah elemen bidang ilmu Informatika, kecuali....

A. Berpikir Komputansi

B. Berpikir Positif

C. Teknologi Informasi

D. Analisis Data

10. Apa yang dimaksud TIK.......

A. Semua bentuk teknologi yang dipakai untuk mengirimkan, menyimpan, menciptakan, membagikan, atau mempertukarkan informasi.

B. Bidang ilmu yang mencakup 5 ellemen

C. Agar memahami cara kerja komputer dan sistem digital berbasis komputer

D. Suatu keadaan yang mengaruskan untuk diatasi

,
Baca Juga

No comments:

Post a Comment

Sosial Media

Postingan Populer